Posts

Mr. Athirah and Katy :)

Image
One day, in rumah Makan Padang on Ratulangi Road, there was a lonely doll. His name is Mr. Athirah. He was alone, and nobody came with him. Though another people had their couple for weekend. When, he ready to order some foods...... a beautiful girl came to his table, her name is Katy. And they had a short conversation. Katy : Are you happy to have a dinner with me ?? Mr. Athirah : Yes ! Of course. So, I'm not the lonely one anymore :) Mr. Athirah : What is your favorite food, here ? Katy : Ou, I love this ! (while pointed a chicken with orange seasoning)  What a good girl ! Even the girl treated Mr. Athirah for dinner. And She offered Mr. Athirah to go home together.  BYE-BYE, see you next time !  What a funny story !  Mr. Athirah is a gift from Katy's student.  

Our Last Satnite :(

Image
One message on my phone "Do you have time on Saturday ?" Katy, my friend from America sent me message, make sure that I will be free on Saturday. She wanted hang out with me. I KNOW !!!!! this is our last Saturday night together in Indonesia :( But don't worry. I really make myself free from all duty, so we can hang out today ! I met her on Salon, "Sorry for being late" "No problem" Katy wait me maybe around more than an hour,  at Salon. I passed J-Co time. That was because I need to fix my motorcycle and my laptop. But we really had fun. Visited Ghifari sister. Had some love story. And we had a great time for dinner together at RUMAH MAKAN PADANG ! I also took some pictures, and wanna make a story about our funny dinner with Mr.Athirah. I will tell you more about Mr. Athirah later :D

Spesial untuk Itink :)

Image
"Ahdaaaaannn, tulis ko dulu blog tentang saya" Elda merengek setiap hari. Dia teman angkatan saya di fakultas MIPA jurusan kimia. Nama panggilan mesranya Itink ! Lihat saja rambut indahnya yang meliuk2 alami mengikuti cara berfikirnya. Dalam beberapa hal, saya mengakui dia sangat pintar. "Itink, nyontekka dulu tugas fisika mu" ini dialog waktu semester II di UNHAS. "Io selesai mka saya bos, uuhhh sa kerja semua" logat dan tingkah bicara Itink buat saya memang genit dan sangat khas. Saya yakin dia sangat rajin di kos mengerjakan tugas-tugas kuliahnya. Tapi dia sedikit agak rewel kalau masalah asistensi laporan. "Astagaaaaa, Ahdan, kau tau, bonceng 3 ka ini di motornya Martin untuk pulang ke kos karena saya kira nda jadi asistensi hari ini, eh ternyata, baru lepas tas ada mi sede' sms mu suruh balik ke kampus.....blablabla..." menurutku, hari itu cuaca sangat panas. Dan dia musti kembali secepat mungkin untuk asistensi y

Semua-muanya tentang ketidak sengajaan :)

Image
Dunia itu tak selebar daun kelor Ouu, Jadi dunia itu lebih kecil dari ukuran daun kelor atauuuuu... lebih besar dari daun kelor. Yang pastinya TIDAK sama lebar Saya kemudian mencoba mengingat-ingat bentuk daun kelor. Dan mencoba membayangkan dunia, Heeemmm sangat bedaaa, bumi dengan diameter 12.756 kilometer, dan daun kelor dengan ukuran rata-rata sebesar kuku manusia, tentulah tidak sebanding. Tapi ternyata setelah melalui 2 hari setelah hari Minggu, saya kemudian berfikir, My world is too narrow for me. "LAGIII BIKIN APA KAAAAK ??" teriakku di pinggir jalan menyapa gadis cantik berkerudung putih, salah seorang anggota Makassar Berkebun yang pernah kutemui dalam acara tanam pohon dan bersih2 separator jalan. Saya sendiri sedang bersama Katy Mcfadden berboncengan motor menuju konser di Trans Studio. Sapaan ku hanya dibalas senyuman, mungkin dia lupa nama saya. Tak tinggal diam, saya kemudian berteriak lagi. "ICHA, KAK. KETEMU DI ACARA M

Her name is Adolfina Rante Padang

Image
Masih tergambar jelas mimik muka gadis lugu duduk disamping ku, saat hari pertama menjadi mahasiswa baru di kampus tercinta. "Saya Ahdan, kita ??" "Adol, dari Toraja" jawabnya singkat dan membalikkan badan. "Hamma' ini anak, bisssa-bissanya tidur di ruangan yg penuh dengan mahasiswa sekitar 4.000an orang" batinku bergejolak *hiyyyaaa' Ternyata dia juga anak kimia, yang tidak lulus jurusan matematika. Setelah sekian lama berteman dia terkenal sebagai cewek tomboi. CEWEK......saya ulang ya ! CE.WE.K. Yang senang berpakaian simple, baju kaos dan celana jins, tak lupa paduan sendal gunung dan tas kecil. Sepertinya dia tak pernah bawa buku ke kampus. "Bukan mki anak SD ces" jawabnya pake logat toraja "aseeeekk" masih teringat pasword mahasiswa baru untuknya. setiap kali seorang senior berteriak, "ADOOOOLLLL.,!!!" dia lalu maju memisahkan diri dari barisan sambil menempelkan kedua telunjuknya di pipi kiri ka

si JUDES yang pelit !!

Image
Demi tuhan ! buat apa kamu jadi mahasiswa pelit ilmu, toh ujung2nya semua org bakal membenci diri mu. Sapa yg hidup tenang di tengah kebencian !?! si muka judes Di universitas juga bisa ada 2 orang yg ber-ipk 4, nggak kayak waktu SD, yg rengking 1 cuman bisa 1 orang. "Nanti baru saya kasih nah" "Knapa kah??" saya serius bertanya -_- "Ada mmm, itu yg disamping mu" "Siapa???" saya lirik2 cari tau "Dia, cewek yg selalu pelit kalo dia dapat dluan bocoran jawaban, kali ini dy musti diberi pelajaran" si Mr.XY menatap sinis. Bayangkan kalo kamu berada di pihak si cewek judes itu, kan kamu jadi kurang teman dan kurang informasi juga. Teman-teman mu juga bakal jadi pelit untuk berbagi denganmu. Saya juga benci dengan orang tipe pelit bagibagi informasi. Tapi, kamu juga aktif cari informasi. "Astagaaaaaaa, ternyata kuliahnya pindah' "Memang" "Kenapa saya nda di kasi tau ??" "Karena kau nda be

Secret Admirer

Image
I'm on chatting with my fribro and have some joke about secret admirer. "Bikin apa ??" "Menulis blog" "Ciee yg semangat 45" "Iyyaaa, blog ini kupersembahkan untuk Secret Admirer ku nan jauh disana" "Siapa yg jadi SA ? kau atau dia ??" "Dia doung, dia yg tak pernah terlihat oleh indra mata ku tapi tetap memuji dlam hatinyaa" pujangga gaggaaaalll dan pada akhirnya tiba-lah saya pada jurus ampuh, bagi2 tips  How to be good secret admirer : (only for campus area) 1. Buat dia merasa nyaman dengan keberadaan mu. Jangan buat dia menghindari makan siang di kantin karena triakan teman-teman mu suit2an satu persatu. Jangan sampai dia terkena maag akut gara-gara kamu ! 2. Butuh Jembatan Dimana-mana kalo ada jarak yg cukup jauh, kamu butuh bantuan sebuah jembatan untuk mencapainya atau bahkan sebuah pesawat untuk sampai ke tujuan. Dekati temannya, tapi jangan sampai hatimu berbelok arah, ceritanya biasa jadi lain. Sa